June 07, 2012

Teknik SEO SERP Blog Agar Cepat terindex Ke Google

Teknik SEO SERP Blog Agar Cepat Terindex ke Google ~ kali ini saya posting artikel dengan judul yang sedikit buat penasaran para pembaca, apa isi dari artikel saya ini. berbicara mengenai Teknik SEO, terdapat ada ribuan, bahkan ratusan cara untuk Melakukan SEO pada Blog Para Pembaca. Namun Saya akan sedikit memperkecil Ruang Lingkup SEO pada Artikel kali ini yaitu agar blog atau website pembaca bisa terindex dengan cepat di Google, sang raja search Engine. 




teknik SEO agar Cepat Terindex Ke google yang akan saya sampaikan kepada para pembaca yaitu menggunakan beberapa tekhnik khusus SEO Blog yaitu :



  1. Daftarkan Blog/Website Di Google Webmastertool
    Dengan Mendaftarkan Blog/website ke webmastertool google ini sebagai acuan umum untuk melakukan SEO SERP pada blog/website
  2. Ping ke sitemap Google
    Ping ini dilakukan setelah anda melakukan Update terbaru terhadap blog/website pembaca
  3. Melakukukan Ping Blog/WebsitePing adalah Suatu cara yang dapat digunakan untuk mensubmit Blog pembaca ke beberapa search engine terbesar seperti google. dengan melakukan ping maka akan menunjang cepatnya blog/website pembaca terindex ke Search Engine Google. Namun pembaca Juga harus memberikan Waktu delay untuk Ping, karena jika pembaca keseringan melakukan ping dari berbagai tempat penyedia layanan ping, maka Blog/website Pembaca dapat dianggap Spamming Oleh Google, akibatnya Blog/website pembaca dapat di banned/deindex oleh google.
  4. Mensubmit Blog/Website ke URL Submission tool
    Fungsi ini sangat penting karena blog/website pembaca akan tersubmit ke beberapa search engine seperi ASR, Bing, Yahoo, dll. Submission ini hanya dilakukan satu kali. sebenarnya fungsi utama dari URL submission ini yaitu mengarahkan link blog pembaca ke beberapa Search Engine agar selain google, juga dapat terindeks ke search engine lain.
  5. Perbanyak Berkomentar di Blog doFollow
    Berkomentar di Blog do Follow juga merupakan cara mempercepat proses pengindeks-an di Google, dengan menyertakan link blog anda saat berkomentar. cara ini juga dapat menambah backlink pada blog pembaca yang merupakan cara untuk membangun traffic yang besar

Demikianlah Artikel yang saya posting kali ini semoga bermanfaat dan jika ada tambahan Teknik SEO SERP Blog Agar Cepat Terindex ke Google, bisa menambahkan komentar ke artikel ini


Semoga Bermanfaat. . .!!!

2 comments:

Kumpulan Artikel said...

terima kasih atas informasi nya.
Ini dapat di aplikasikan ke blog gw

Unknown said...

sama-sama bro.... salam blogging

admin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...